Implementasi Standar Operasional Prosedur (SOP) Di Puskesmas Simpang Tiga Pekanbaru Tahun 2021

https://doi.org/10.25311/jrm.Vol1.Iss3.377

Authors

  • Rut Febri Antameng a:1:{s:5:"en_US";s:14:"D3 Rekam Medis";}
  • Sy. Effi Daniati
  • Sivia Sumarda

Keywords:

Implementasi Standar Operasional Prosedur

Abstract

Pelayanan di bidang kesehatan merupakan salah satu bentuk pelayanan publik yang paling banyak dibutuhkan oleh masyarakat untuk tercapainya Puskesmas yang bermutu. Puskesmas harus memiliki sarana penunjang untuk meningkatkan mutu pelayanan kesehatan. Standar Operasional Prosedur merupakan hal yang sangat penting karena standar operasional prosedur merupakan serangkaian instruksi tertulis yang dibakukan mengenai berbagai proses penyelenggaraan administrasi pemerintahan bagaimana dan kapan harus dilakukan, dimana dan oleh siapa dilakukan. Metode Penelitian ini adalah bersifat deskriptif dengan pendekatan kualitatif dengan Informan penelitian 2 orang. Instrumen dengan penelitian ini dengan wawancara dan observasi. Teknik pengolahan data yang di gunakan adalah teknik non statistik, analisis data dan sumber, metode dan data. Analisa data dengan wawancara dan analisa. Hasil penelitian adalah Puskesmas Simpang Tiga Pekanbaru kegiatan pelaksanaan Standar Operasional Prosedur (SOP) Pengembalian dokumen rekam medis rawat jalan sudah terlaksana akan tetapi belum optimal. Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa di Puskesmas Simpang Tiga Pekanbaru mempunyai 4 orang petugas. Petugas rekam medis  merangkap semua pekerjaan yang ada di ruang rekam medis tanpa ada pembagian tugas khusus.

                                                

 

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Sivia Sumarda

Pelayanan di bidang kesehatan merupakan salah satu bentuk pelayanan publik yang paling banyak dibutuhkan oleh masyarakat untuk tercapainya Puskesmas yang bermutu. Puskesmas harus memiliki sarana penunjang untuk meningkatkan mutu pelayanan kesehatan. Standar Operasional Prosedur merupakan hal yang sangat penting karena standar operasional prosedur merupakan serangkaian instruksi tertulis yang dibakukan mengenai berbagai proses penyelenggaraan administrasi pemerintahan bagaimana dan kapan harus dilakukan, dimana dan oleh siapa dilakukan.

Metode Penelitian ini adalah bersifat deskriptif dengan pendekatan kualitatif dengan Informan penelitian 2 orang. Instrumen dengan penelitian ini dengan wawancara dan observasi. Teknik pengolahan data yang di gunakan adalah teknik non statistik, analisis data dan sumber, metode dan data. Analisa data dengan wawancara dan analisa.

Hasil penelitian adalah Puskesmas Simpang Tiga Pekanbaru kegiatan pelaksanaan Standar Operasional Prosedur (SOP) Pengembalian dokumen rekam medis rawat jalan sudah terlaksana akan tetapi belum optimal.

        Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa di Puskesmas Simpang Tiga Pekanbaru mempunyai 4 orang petugas. Petugas rekam medis  merangkap semua pekerjaan yang ada di ruang rekam medis tanpa ada pembagian tugas khusus.

                                                

Kata Kunci  : Implementasi Standar Operasional Prosedur ((SOP)

Downloads

Published

25-01-2022

How to Cite

Antameng, R. F., Sy. Effi Daniati, & Sivia Sumarda. (2022). Implementasi Standar Operasional Prosedur (SOP) Di Puskesmas Simpang Tiga Pekanbaru Tahun 2021 . Jurnal Rekam Medis (Medical Record Journal), 1(3), 271–286. https://doi.org/10.25311/jrm.Vol1.Iss3.377